Mendaki Gunung Pundak - Surganya pendaki Pemula
BLAKRAKMANIA - Sahabat Blakrakmania kali ini tim blakak mania, mblakrakan ke gunung pundak yang berlokasi di daerah claket, sebuah kawasan di wilayah Kecamatan Pacet, Kabupaten Mojokerto, Provinsi Jawa Timur. untuk menuju gunung pundak rute yang kita lalui dari Mojosari - trawas - claket, dari pertigaan trawas ambil kanan ke yang rute menutu pacet, hingga ada Gerbang hutan R.soerjo, dari jalan raya memasuki gerbang merupakan jalan cor dan lebar, ada pos yang menandakan memasuki wilayah pacet, tapi pos ini masih belum di fungsikan, dari gerbang tahura sekitar 1 km lagi akan menemukan tanda sampai di Owa yg berada di kiri jalan, langsung saja masuk ke pos perijinan.
(Belok kiri)
sebenar jalan ke pundak sangat mudah karena di sepanjang jalan setapak pendakian ada pipa sumber air dari atas sampai pos terakhir atau pos 3,
(Jalan setapak menuju pos 1) Cukup 15 menit kita sudah sampai di pos 1 ada pondok kecil untuk berteduh dan ada sumber mata air
, di pos 2 tidak ada gubuk untuk istirahat Prrjalanan di lanjut karena jarak dari pos 2 sampai pos 3 cukup 15 , di pos terakhir ini kita bisa isi air untuk masak dan minum karena di pos 3 ini sumber mata air terakhir sebelum puncak,
Di pos 3 ini ada pertigaan kalau ke kiri menujuk puncak gunung pundak, sedangkan kalau ke kanan jalur pendakian gunung welirang via claket , konon kata penjaga base camp jalur pendakian gunung welirang via claket harus mengunakan guide di karenakan jalur pendakian bia claket jalur pendakian nya masi alami sering para pendaki bila beruntung akan berjumpa kijang jikak tidak beruntung malah bertemu macan yg menghuni di gunung welirang.
Ini lah puncak gunung pundak seperti tananh lapang,
waktu dari pos 3 ke puncak kurang lebih 30 menit. Di gunung pundak ini gunung nya cukup bersih dan alami karena tidak ada sampah sama sekali cocok untuk pendaki pemula karena jalan sangat mudah sumber air pun melimpah, sekian info perjalanan team blakrakmania surve MT.pundak .
Mana Foto Sumber Airnya?
BalasHapusMana Foto Sumber Airnya?
BalasHapusPuskesmas sama Polsek daerah situ di mana ya alamatnya ? Sama namanya
BalasHapusApanya yg surga coba
BalasHapusIni dunia bukan surga goblok wkwkwk
HapusYakin pos 3 ada sumber ?
BalasHapusTerima kasih atas postingan nya
BalasHapusJangan lupa kunjungi Ppns.ac.id
Permisi. Ada yang punya kontak yang jaga pendaftaran di gunung pundak?
BalasHapusPak sadi di gogle ada no hp nya
Hapus